Rabu, 27 April 2011

Rain Meter Desktop

Memperindah tampilan windows merupakan kegiatan yang paling menyenangkan, ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk memperindah tampilan windows anda, diantaranya terdapat program stardock yang digunakan untuk mengatur icon yang ada di dekstop. Kali ini saya akan jelaskan mengenai program yang lainnya yaitu Rainmeter.

Untuk anda yang bosan dengan tampilan dekstop anda, sebaiknya anda menggunakan Rainmeter. Dengan software ini tampilan dekstop anda terlihat sangat cantik dan mempesona agar anda tak jenuhmenataplayarkomputerselamaberjam-jam.

Rainmeter ini tak hanya berfungsi untuk memperindah tampilan dekstop anda, tetapi software ini juga bisa menampilkan informasi-informasi system yang terdapat di komputer anda, seperti layaknya widget bawaan dari Windows. Rainmeter ini dapat menampilkan informasi system seperti CPU, RAM, Keadaan cuaca (weather), playlist, mapun koneksi jaringan internet anda. Ukuran program ini sangat kecil sehingga tidak membuat laptop anda menjadi lelet hehehe ^_^

SilahkanDownloadRainMeterDisini
download di sini

DanSilahkanDownloadSkinRainMeterDisini
download di sini

Untuk mendownload RainMeter, silahkan klik link download yang sudah tersedia di bagian sebelah kiri dan jika anda ingin mengganti skin, download terlebih dahulu kemudian untuk menjalankannya silahkan double klik skin yang sudah anda download tadi. Beresss!!!

0 komentar:

Posting Komentar

statistik pengunjung

Powered By Blogger

Template by:

Free Blog Templates